Top
 

WikiGambut merupakan upaya bersama untuk mengumpulkan, mengkompilasi, mensintesa dan menuturkan kembali pengetahuan serta informasi tentang ekosistem gambut dan pengelolaannya kedalam satu sistem pengelolaan pengetahuan (Knowledge Management System) sehingga dapat digunakan secara luas untuk pengambilan keputusan terkait lahan gambut.
WikiGambut adalah wadah untuk saling berbagi informasi dan pengetahuan tentang gambut secara luas, mulai dari sejarah, budaya, kesenian, sosial, ekonomi, gender, biofisik dan keanekaragaman hayati. Penutur WikiGambut terdiri dari berbagai macam latar belakang, mulai dari akademisi, peneliti, pegawai pemerintah, pegawai swasta, sejarawan, budayawan, jurnalis, dan masyarakat umum.